Tika Bravani Cedera Saat Syuting Film '3'


itahnews - Film '3' produksi Fam Pictures dan Multivision Plus tersebut rupanya menyimpan banyak kenangan bagi artis cantik Tika Bravani. Dalam film '3', Tika dituntut untuk melakukan banyak adegan perkelahian. Tentu saja artis kelahiran Bali itu pun kerap mengalami kesulitan di lokasi syuting.

      Sebagai artis yang tidak memiliki ilmu dasar bela diri, Tika harus berlatih hingga satu bulan lamanya. Sayang, karena tidak terbiasa melakukan adegan berkelahi, ia pun sempat mengalami cedera otot.

"Aku nggak pakai stuntman di film ini. Jadi pas adegan berkelahi, aku benar-benar bertarung sendiri," kata Tika saat ditemui di kawasan Kuningan, Jakarta Selatan belum lama ini. "Walaupun mukulnya bohong-bohongan dan nggak kena bagian tubuhku, tapi aku sempat salah urat dan otot leherku kayak pegal-pegal gitu."

       Tika merasa tertantang saat melakoni adegan di film "3". Terlebih lagi saat ia mendapat jatah dialog yang cukup panjang."Ternyata capek juga. Ada adegan yang menurutku kalimatnya panjang banget," lanjut Tika.

"Aku harus bikin orang yang menonton film ini jadi mengerti tentang apa yang dibicarakan. Ini tantangan buatku."

       Sementara itu, "3" menceritakan tentang konflik antara tiga sahabat, yakni Alif (Cornelio Sunny), Lam (Abimana Aryasatya) dan Mim (Agus Kuncoro). Persahabatan ketiganya menjadi berantakan usai terjadinya berbagai aksi terorisme yang berkaitan dengan suasana sosial politik Jakarta di tahun 2036. Film bergenre action ini telah dirilis pada Sabtu (26/9) lalu di seluruh bioskop Indonesia.

Sumber : Wow Keren , Muvilla

Related

Hati - hati, pajang nama anak sembarangan bisa berbahaya

itahnews - Jika anda termasuk orang tua yang suka memajang nama anak anda di media sosial atau bahkan memasangnya pada bajunya. Cobalah untuk mengurangi kebiasaan itu, karena menurut Psikolog anak...

Infrastruktur Kalimantan harus lebih diprioritaskan daripada kereta cepat Jakarta-Bandung

Itahnews - Keberatan atas rencana pemerintah membangun kereta kecepatan tinggi (high-speed train) Jakarta-Bandung disampaikan berbagai kalangan. Baik pegiat dan peneliti transportasi, pelaku bi...

Rasa Penasaran Bisa Membunuh ? Coba tonton film ini

itahnews - Pernahkah anda melakukan eksperimen untuk menangkap hal-hal gaib dari dimensi lain ? Mungkin sebagian besar belum pernah. Yang belum pernah berikut ada film yang akan segera tayang ...

Posting Komentar

emo-but-icon
:noprob:
:smile:
:shy:
:trope:
:sneered:
:happy:
:escort:
:rapt:
:love:
:heart:
:angry:
:hate:
:sad:
:sigh:
:disappointed:
:cry:
:fear:
:surprise:
:unbelieve:
:shit:
:like:
:dislike:
:clap:
:cuff:
:fist:
:ok:
:file:
:link:
:place:
:contact:

Total Pageviews

105091

Statistik

item