Gempa Mengguncang Garut, Terasa Hingga Bandung dan Jakarta

https://itahinfo.blogspot.com/2015/09/gempa-mengoyang-garut-terasa-hingga.html
Gempa bumi berkekuatan 5,6 Skala Richter (SR) mengguncang Garut, Jawa Barat, getaran terasa hingga Bandung dan Jakarta. Bedasarkan keterangan dari Badan Metereologi, Kalimatologi dan Geofisika (BMKG), pada Sabtu dini hari pukul 03.08 WIB hari (5/9/2015).
Pusat gempa berada pada koordinat 8.23 LS dan 107.31 BT, dan titik gempa yang di Garut berada sekitar 109 Km barat daya dengan kedalaman 10 Km.
Belum dikatahui ada kerusakan dan korban jiwa atas terjadi gempa ini, namun gempa ini tidak berpotensi tsunami.
sumber : detik.com