ASUS ROG GX 700, Laptop Pertama Dengan Watercooling

ASUS kelihatannya belum kehabisan ide untuk laptop seri gamingnya, adalah ROG GX 700 yang dipamerkan pada ajang IFA 2015. Merupakan laptop pertama yang mendukung watercooling. Tidak lazim memang karena ukuran watercooling membuat laptop tersebut kehilangan tampilan portablenya, GX 700 didukung kemampuan layar 17 inci dengan resolusi 4K (3840 x 2160), Prosesor Quad Core Intel Core i7-6820HK (2.70GHz / 3.60GHz Cache 8MB) yang mendukung tingkat overclocking ekstrim, dan kartu Grafik dari NVIDIA. ASUS menjanjikan laptop ini nantinya dapat setara dengan desktop gaming high-end.




Untuk bagian watercooling yang ada dibelakang GX 700, ASUS mengatakan bahwa itu merupakan aksesoris plug n play yang bisa dilepas apabila tidak digunakan. Tapi tentu saja apabila anda ingin melakukan gaming ekstrim nantinya, anda sekali lagi dianjurkan untuk memasang pompa air plug n play ini kembali dibelakang GX 700, kecuali anda ingin laptop yang berharga jutaan rupiah ini meleleh di depan anda.


Related

Mau Punya Robot Star Wars ? Sekarang droid BB-8 Bisa Dibawa Pulang

itahnews - Perusahaan robotika Sphero bermitra dengan Disney berhasil membuatnya seukuran mini robot droid Star Wars dan remaja kini bisa memilikinya. Sejak debutnya dalam trailer pertama untuk...

Acer Predator 6, Tab Gaming dengan Prosesor Deca Core

Untuk meramaikan pasar Smartphone Gaming , kali ini Acer perkenalkan smartphone terbarunya, Acer Predator 6 melalui presentasinya di ajang IFA Berlin 2015. Smartphone ini ditujukan untuk para penggu...

Lenovo Yoga Tab 3 Pro, Tab Dengan Baterai dan Proyektor Tahan Hingga 18 Jam

itahnews - Tablet Android milik Lenovo seri Yoga terbaru kini telah secara resmi diperkenalkan di ajang IFA 2015. Tablet tersebut bernama Lenovo Yoga Tab 3 Pro dan menawarkan fitur menarik. Tablet i...

Posting Komentar

emo-but-icon
:noprob:
:smile:
:shy:
:trope:
:sneered:
:happy:
:escort:
:rapt:
:love:
:heart:
:angry:
:hate:
:sad:
:sigh:
:disappointed:
:cry:
:fear:
:surprise:
:unbelieve:
:shit:
:like:
:dislike:
:clap:
:cuff:
:fist:
:ok:
:file:
:link:
:place:
:contact:

Total Pageviews

105091

Statistik

item