Duo Phablet "BARU" Dengan Baterai Raksasa Dari LENOVO


itahnews - Perangkat genggam berukuran besar ternyata menjadi masih menjadi minat kuat bagi vendor ponsel pintar. Lenovo salah satunya, dengan mengumumkan dua phablet terbaru yang diberi nama Phab dan Phab Plus.

Phab yang diposisi lebih rendah dibandingkan Phab Plus mempunyai layar seluas 7 inci dengan resolusi 1280x720. Termasuk dukungan prosesor 64-bit quad core, RAM 1 GB, memori internal 16GB dan mendukung MicroSD hingga 64GB.

Baterainya sangat besar, 4250mAh, dengan kamera 13 megapixel di belakang dan 5 megapixel di depan. Mendukung 4G LTE dual sim, serta mempunyai ketipisan 8.9 mm dan bobot 250 gram.


Sementara Phab Plus hadir dengan layar 6.8 inci resolusi 1920x1080, disokong prosesor 640bit octa core, RAM 2GB, memori internal 32GB dan dukungan microSD hinggan 64GB.


Phab (Dok.Lenovo)
 

Fasilitas atau fitur yang dipunyai Phab dan Phab Plus hampir sama, kecuali baterai yang hanya 3.500 mAh, berar 222gram dan ketipisan 7.6 mm

Hadir dalam waktu dekat, Phab akan dibanderol dengan harga US$ 179 atau setara Rp 2,5 juta dan Phab Plus US$ 299 atau Rp 4,2 juta.


Phab Plus (Dok.Lenovo)

Related

HTC 7 Mozart - Smartphone Baru Untuk Sistem Operasi Microsoft Windows Phone 7

Rilis sistem operasi Windows Phone 7 baru telah melihat sejumlah handset baru juga dirilis. Diantaranya adalah HTC 7 Mozart. Pabrikan telah melihat beberapa kisah sukses fenomenal dengan smartphone O...

Meratakan Internet Amerika

Mengakses informasi dan sumber daya interaktif yang tersedia di seluruh dunia melalui internet adalah tugas yang cukup sederhana. Dalam dunia Internet yang riang, dinamika koneksi ke sumber daya bers...

Memonitor Penggunaan Internet Karyawan

Penyalahgunaan Internet di Tempat Kerja Internet telah menjadi sumber yang tak ternilai di tempat kerja, perpustakaan referensi dunia terbesar, pusat media sosial, dan outlet pornografi kini hanya b...

Posting Komentar

emo-but-icon
:noprob:
:smile:
:shy:
:trope:
:sneered:
:happy:
:escort:
:rapt:
:love:
:heart:
:angry:
:hate:
:sad:
:sigh:
:disappointed:
:cry:
:fear:
:surprise:
:unbelieve:
:shit:
:like:
:dislike:
:clap:
:cuff:
:fist:
:ok:
:file:
:link:
:place:
:contact:

Total Pageviews

105093

Statistik

item